Untitled Document

Thursday 7 March 2013

Review Spesifikasi Nokia Asha 305

Nokia Asha 305Nokia Asha 305 ponsel pabrikan Nokia debgan desain yang elegan ini mampu bersaing dengan ponsel ponsel lainnya. Nokia Asha 305 ini dilengkapi dengan fitur fitur yang memanjakan pemiliknya










Berikut adalah Spesifikasi Nokia Asha 305


-Dimensi-



-Tinggi
110,3  mm
-Lebar
53,8  mm
-Tebal
12,8  mm
-Berat
98  g
-Volume
66  cm³
-Desain ponsel

Sentuh  

-Layar dan Antarmuka Pengguna-
-Ukuran layar
3  ''
-Resolusi layar - Tinggi
400  piksel
-Resolusi layar - Lebar
240  piksel
-Fitur layar
Batas waktu lampu, Tanggapan taktil, Sensor orientasi


-Warna layar

65536  

-Teknologi layar

LCD Transmisif  

-Tinggi layar

65,0  mm

-Lebar layar

39,0  mm

-Teknologi layar sentuh 
Sentuhan Tunggal Resistif
-Orientasi layar

Potret  


-Konektivitas-
Dua SIM 
 Ya

-Konektivitas nirkabel
Bluetooth 2.1 + EDR 

-Manajemen Daya-


-Model baterai 
BL-4U
-Kapasitas baterai
1110  mAh
-Voltase baterai 3,7  V
-Baterai lepas-pasang Ya  
-Standby time (2G) 528  h
-Waktu bicara 2G maksimal 14.0  h
-Waktu pemutaran musik 40h


-Kamera Utama-
-Resolusi kamera
1600 x 1200  pixels (2Mega Pixel)
-Jenis fokus kamera Fokus tetap  
-Perbesaran digital kamera 4  x
-Lensa Carl Zeiss Tessar Tidak  
-Jarak fokus kamera 3,6  mm
-Jarak fokus minimal kamera 100.0  cm
-Format foto kamera JPEG/EXIF  
-Jenis lampu kilat kamera Tanpa Lampu Kilat 

Price : Rp.849.000,00



Ini adalah tampilan Nokia Asha 305
Nokia Asha 305 tampak depan
Tampak Depan
Nokia Asha 305 tampak samping
Tampak Samping




   Semoga Artikel ini membantu JBU :)

0 comments:

Post a Comment

DILARANG SPAM, SARA dan yang menyimpang dari Undang Undang dan DILARANG mencantumkan LIVE LINK!! Thanks

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes